Berita-berita terbaru
TEHERAN (IQNA) - Nasr al-Shammari, juru bicara Gerakan al-Nujaba, pada acara pembukaan situs resmi gerakan tersebut dalam bahasa Ibrani, menekankan bahwa salah satu tujuan al-Nujaba adalah untuk mengatasi kedalaman musuh Israel dan mematahkan boikot intelijen rezim Zionis.
20 Jan 2021, 11:12
TEHERAN (IQNA) - Seorang juru bicara Sekretaris Jenderal PBB memperingatkan bahaya kelaparan dan paceklik bagi rakyat Yaman menyusul keputusan pemerintahan Trump untuk memboikot Ansarullah Yaman dan menyebut gerakan itu sebagai organisasi teroris.
20 Jan 2021, 11:00
TEHERAN (IQNA) - Human Rights Watch mengkritik pemerintah Sri Lanka karena melakukan diskriminasi terhadap kremasi paksa terhadap jenazah Muslim terinfeksi Covid-19 dan menganggap hal ini menyebabkan pengisolasian komunitas Muslim di negara ini.
20 Jan 2021, 10:23
TEHERAN (IQNA) - Pesawat tempur Israel menargetkan dan membom sasaran-sasaran di Jalur Gaza pada Senin dini hari.
19 Jan 2021, 11:10
TEHERAN (IQNA) - Kursus online tentang edukasi hukum dan kaidah-kaidah Alquran khusus para pengajar Alquran laki-laki dan perempuan Indonesia diselenggarakan oleh Pusat Dakwah Internasional yang berafiliasi dengan Darul Quran makam Huseini.
19 Jan 2021, 11:03
TEHERAN (IQNA) - Dalam pernyataan anti-agama, Menteri Perang Israel mengklaim bahwa ibadah umat Islam dan Kristen di masjid dan gereja membahayakan nyawa orang lain akibat penyebaran Covid-19.
19 Jan 2021, 10:57
TEHERAN (IQNA) - Memoar Pemimpin Tertinggi, Ayatullah Sayyid Ali Khamenei dari penjara dan pengasingan perjuangan-perjuangan Revolusi Islam, berjudul Darah Hati Yang Memerah diterjemahkan dan diterbitkan dalam bahasa Turki, Istanbul.
19 Jan 2021, 10:51
TEHERAN (IQNA) - Gerakan Perlawanan Islam Palestina (Hamas) telah menekankan bahwa masuknya rezim Zionis pendudukan di bawah United States Central Command (Centcom) adalah salah satu buah hasil normalisasi hubungan antara beberapa negara Arab dan rezim tersebut.
18 Jan 2021, 08:57
TEHERAN (IQNA) - Persatuan Cendekiawan Muslim Internasional, dengan menyampaikan solidaritas penuhnya kepada pemerintah dan masyarakat Indonesia, menekankan perlunya bantuan segera kepada para korban gempa negara Indonesia.
18 Jan 2021, 08:52
TEHERAN (IQNA) - PBB dengan mengeluarkan sebuah pernyataan, menyambut baik keputusan Otoritas Palestina, Mahmoud Abbas untuk mengadakan pemilu di Palestina.
18 Jan 2021, 08:35
TEHERAN (IQNA) - Paus Fransiskus, pemimpin Katolik dunia, 5 sampai 8 Maret tahun ini akan melakukan lawatan kunjungan ke wilayah Ur di Irak; Tanah Nabi Ibrahim (as).
18 Jan 2021, 08:29
TEHERAN (IQNA) - Menurut sebuah laporan yang dipublikasikan baru-baru ini, aplikasi penentuan waktu salat yang populer telah mengirimkan informasi-informasi pengguna Muslimnya ke Amerika Serikat.
17 Jan 2021, 12:26
TEHERAN (IQNA) - Hizbullah Lebanon dengan mengeluarkan pernyataan, menyebut boikot AS terhadap tempat suci Imam Ridho as sebagai penghinaan terhadap Islam dan mengecam langkah Uni Eropa dalam memboikot Menteri Luar Negeri Suriah, Faisal Mekdad.
17 Jan 2021, 11:18
TEHERAN (IQNA) - Analis militer Israel mengatakan Hizbullah telah berhasil memperoleh rudal-rudal presisi jarak pendek dan jarak menengah yang dapat menimbulkan ancaman strategis bagi rezim Israel.
17 Jan 2021, 11:13
TEHERAN (IQNA) - Pakar PBB telah meminta rezim Israel, sebagai kekuatan pendudukan, untuk memberikan akses cepat dan adil vaksin Covid-19 bagi warga Palestina.
16 Jan 2021, 09:50
IQNA:
TEHERAN (IQNA) - Keputusan Trump untuk menyebut Yaman Ansarullah sebagai teroris dapat dianggap sebagai hadiah terakhir Presiden AS kepada para pemimpin Saudi, yang selama empat tahun pemerintahan Trump diuntungkan dari semua jenis dukungan untuk menerapkan kebijakan mereka di kawasan tersebut, dan hak asasi manusia adalah satu-satunya yang dikorbankan.
16 Jan 2021, 09:45